SABAT EDISI 15 MARET 2020

IBADAH MINGGU, 22 MARET 2020

MINGGU PRA PASKA IV – UNGU

Tema : Memberitakan Karya Tuhan

Tujuan : Jemaat menghayati pentingnya memberitakan karya Allah yang dinyatakan dan teranyam dalam sejarah kehidupan manusia dan sekaligus diajak untuk mewartakannya.

Bacaan : 1 Samuel 16: 1 - 13; Mazmur 23; Efesus 5: 8 - 14; Yohanes 9: 1 - 41

Gereja Kertodadi

Pukul 07.00 WIB

Pdt. EKO ADI KUSTANTO, S.Si

Bhs Jawa / KPK BMGJ

Imam: Paulus Basuki

Organis: Trityo Sujoko

PPJ: Endang Dwiastuti, Sri Wijayanti

Lektor: Sukati, Kusuma Astuti,Irana Khristyami

Mulmed: Rama Eka Putranto

Bunga: KEL. AGAPE

Gereja Pantiasih

Pukul 07.00 WIB

Pdt. ESTI WIDIASTUTI, M.Min

Bhs Indo / Kid. Jemaat

Imam: Tukijan

Organis: Sharon Angeline

PPJ: Sri Sukestini, Ika Novayanti

Lektor: Ineke Tulus, Wahyu Sejati, Ester Gunarsih

Bunga: Kel. BETLEHEM

Gereja Selorejo

Pukul 09.00 WIB

Pdt. ESTI WIDIASTUTI, M.Min

Bhs Jawa / KPK BMGJ

Imam: Dadong Diyanto

Organis: Hariyadi

PPJ: Tyas Astuti

Lektor: Ambar Puspitaningrum, Y. Sudaryo, Keswandari

Mulmed: Rani Oryza Putri

Gereja Tanen

Pukul 16.00 WIB

Pdt. YOSEF KRISETYO NUGROHO, S.Sos., M.Div

Bhs Jawa / KPK BMGJ

Imam: Y. Sukamto

Organis: Sri Istiyari

PPJ: Eko PM, Esti Widayanti

Lektor: Yunus Parjiyo, Dwi Hastutiningsih, Tri Widiastuti

Mulmed: Winarsih

 

IBADAH REMAJA ”KEKURANGAN MENJADI KEKUATAN”

Tujuan : Remaja bersaksi tentang karya Allah justru dalam kelemahan yang dimiliki.

Bacaan : Yohanes 9: 1 – 41

Pengajar : Selly Yohana

 

IBADAH ANAK “SEMUA ORANG DIKASIHI TUHAN”

Nilai Kristiani : Allah berkenan menggunakan setiap orang untuk menyatakan kehendakNya.

Bacaan : Yohanes 9: 1 – 41

 

Kertodadi / 07.00 WIB

Pantiasih / 07.00 WIB

Semuel Ridolof Ly, Nugraeni Yuliati, Erica, Yuda Kesuma

Lukas Kurnianto Putro

 

Selorejo / 09.00 WIB

Tanen / 16.00 WIB

Sri Handayani

Alfa Apriliani

 

KEGIATAN RUTIN

NO

JENIS

HARI

WAKTU

TEMPAT

1.

PS Dewasa Gabungan

Selasa

18.00 WIB

Gereja Kertodadi

2.

PS Dewasa Muda

Sabtu

18.00 WIB

R.Kegiatan Gedung Bawah Kertodadi

2.

PS Wilayah Utara

Rabu

18.00 WIB

Rumah Bapak Bambang (Panggeran)

3.

Paduan Suara Anak

Rabu

17.00 WIB

Gereja Kertodadi

4.

VG & Musik Remaja

Rabu

19.00 WIB

Gereja Kertodadi

5.

Macapat / Panembromo

Kamis

16.00 WIB

R.Kegiatan Gedung Bawah Kertodadi

6.

Pemeriksaan Kesehatan

Selasa

18.00 WIB

Gedung Bawah Kertodadi

7.

Doa Pagi Adiyuswa

Jumat

06.00 WIB

Gereja Kertodadi

 

JADWAL PA / PD KELOMPOK

KELOMPOK

HARI/TANGGAL

WAKTU

TEMPAT

BESI

Minggu, 15 Maret 2020

19.00 WIB

Bapak Yosua Yudaikawira (Kayen)

BETHESDA

Senin, 16 Maret 2020

18.00 WIB

Bapak Sugi Hartono (Purworejo)

BETLEHEM

Senin, 16 Maret 2020

19.00 WIB

Bapak Norma Avero (Panggeran)

TANEN

Selasa, 17 Maret 2020

19.00 WIB

Bapak Cahyo / Ibu Atun (Tanen)

AGAPE

Rabu, 18 Maret 2020

17.00 WIB

Ibu Dwi Lestari (Gunungsari)

SELOREJO

Rabu, 18 Maret 2020

16.00 WIB

Bapak Hery Supriyanto (Selorejo)

PETRA

Rabu, 18 Maret 2020

18.00 WIB

Ibu Muji (Pentingsari)

GIDEON

Jumat, 20 Maret 2020

17.00 WIB

Bapak Wahidi (Sidorejo)

 

AGENDA MASA PASKA 2020

KEGIATAN/IBADAH

HARI/TANGGAL

WAKTU

TEMPAT

KETERANGAN

RABU ABU

Rabu, 26/02/2020

18.00 WIB

Gereja Kertodadi

Penorehan Abu

SARASEHAN

Sabtu, 21/03/2020

16.00 WIB

Gereja Kertodadi

Pembicara: Pdt. Risang Anggoro Elliarso, S.Si

MINGGU PALMA

Minggu, 05/04/2020

07.00 WIB

Gereja Pantiasih

Jemaat membawa daun palem

KAMIS PUTIH

Kamis, 09/04/2020

18.00 WIB

Gereja Kertodadi

Pembasuhan kaki dan perjamuan kudus

JUMAT AGUNG

Jumat, 10/04/2020

08.00 WIB

Gereja Kertodadi

 

SABTU SUNYI

Sabtu, 11/04/2020

18.00 WIB

Gereja Kertodadi

 

PASKA PAGI

Minggu, 12/04/2020

05.00 WIB

Gereja Pantiasih

 

PERSEKUTUAN DOA

Menyesuaikan

 

Kelompok PA

 

AKSI PUASA

26/02/2020 sampai 11/04/2020

 

Masing-masing jemaat

Dipersembahkan tanggal 12/04/2020

   
 

WARTA GEREJA

I. PELAYANAN PEMERIKSAAN KESEHATAN

Pemeriksaan kesehatan akan dilayankan pada:

a. Hari ini Minggu, 15 Maret 2020 di Gereja Selorejo setelah ibadah pukul 09.00 WIB.

Petugas drg. Sukma, Ibu Sri Handayani, Bapak Yulianto Nugroho, Ibu Sutartini.

b. Minggu depan, 22 Maret 2020 di Gereja Tanen setelah ibadah pukul 16.00 WIB.

Petugas dr.Envan, Bapak Gatot Pramono, Ibu Etik Kristya.

 

II. PEMBERKATAN PERKAWINAN

Saudara yang akan diberkati perkawinannya menurut tata cara gerejawi adalah Saudara SRI PORNA KOS HARTANTO, warga jemaat GKJ Pakem, putra dari Bapak Ngadina Ady dan Ibu Sri Suyadi, alamat Sidorejo, Hargobinangun, Pakem dengan Saudari SITI MUSYAROFAH, warga jemaat GKJ Pakem, putri dari Bapak Ahmadi dan Ibu Sarmi, alamat Sidorejo, Hargobinangun, Pakem. Ibadah akan dilaksanakan pada hari Selasa, 24 Maret 2020 pukul 09.00 WIB di Gereja Pantiasih.

 

III. SARASEHAN MASA PASKA 2020

Mengundang Bapak/Ibu/Saudara segenap warga jemaat GKJ Pakem dalam Sarasehan Masa Paska yang akan diselenggarakan pada:

Hari/tanggal : Sabtu, 21 Maret 2020

Waktu : pukul 16.00 WIB

Tempat : GKJ Pakem – Kertodadi

Pembicara : Pdt. Risang Anggoro Elliarso, S.Si

Tema : Membangun Dialog Interreligius

Mohon kehadiran dari segenap warga jemaat.

 

IV. AKSI PUASA

Aksi Puasa dilaksanakan mulai hari Rabu, 26 Februari 2020 – Sabtu, 11 April 2020. Puasa dalam pemahaman kita merupakan komitmen untuk mengurangi atau tidak melakukan sama sekali suatu kebiasaan yang sebelumnya secara rutin kita lakukan dalam keseharian kita. Misalnya: mengurangi porsi makan atau tidak makan sama sekali pada jam-jam tertentu, dll. Nominal uang untuk setiap harga dari porsi atau menu yang kita kurangi atau tidak kita konsumsi tersebut akan kita kumpulkan selama Aksi Puasa. Di akhir kegiatan, hasil pengumpulan uang tersebut kita serahkan kepada Gereja sebagai Persembahan Aksi Puasa yang dikumpulkan dalam Ibadah Paska, 12 April 2020.

 

V. JATAH TELUR PASKA

Berdasarkan keputusan Panitia Hari Besar 2020, jatah Telur Paska untuk masing-masing kelompok PA adalah sebagai berikut:

1. Kelompok PA BESI : 5 kg

2. Kelompok PA AGAPE : 5 kg

3. Kelompok PA PETRA : 3 kg

4. Kelompok PA GIDEON : 5 kg

5. Kelompok PA BETLEHEM : 3 kg

6. Kelompok PA BETHESDA : 3 kg

7. Kelompok PA TANEN : 5 kg

Telur Paska yang sudah dihias masing-masing kelompok dikumpulkan kepada Panitia Hari Besar pada hari Sabtu, 11 April 2020 di Gereja Kertodadi setelah ibadah Sabtu Sunyi. Mohon agar menggunakan hiasan/pewarna yang aman (khusus makanan) dan tidak menggunakan glitter.

 

VI. PENJARINGAN BAKAL CALON MAJELIS GEREJA

Sehubungan dengan akan berakhirnya masa pelayanan dari beberapa Majelis Gereja pada Bulan April 2020, yakni:

1. Bapak Yohanes Sukamto (2 Periode)

2. Bapak Adi Irawanto (2 Periode)

3. Bapak Betieli Baene (2 Periode)

4. Bapak Gatot Pramono (2 Periode)

5. Ibu Sulistyowati (2 Periode)

6. Ibu Fasti Endang Purwantini (2 Periode)

7. Ibu Yuli Dyah Sihanti (1 periode

8. Bapak Widi Hantara Jati (1 periode)

9. Bapak Dani Widinugroho (1 periode)

10. Ibu Esti Widayanti (1 periode)

11. Bapak Dadong Diyanto (1 periode)

12. Bapak Yulianto Nugroho (1 periode)

13. Ibu Sri Pancaningsih (1 periode)

14. Ibu Priskila Heni Widiastuti (1 periode)

15. Ibu Warsiati Susana (1 periode)

 

Majelis Gereja telah melakukan penjaringan bakal calon majelis. Adapun calon majelis tersebut yakni:

Ibu Yuli Dyah Sihanti

Bapak Widi Hantara Jati

Ibu Esti Widayanti

Bapak Dadong Diyanto

Bapak Yulianto Nugroho

Ibu Priskila Heni Widiastuti

Bapak Yunus Parjiyo 

Ibu Suharti 

Ibu Ani Setyawati 

Bapak Hanandyo Dardjito 

Bapak Yuliadi Asmoro Akimas

Bapak Edy Nugroho

Bapak Sri Pujo Dwilaksono

Ibu Dwi Hastutiningsih

Apabila tidak ada keberatan yang sah yang disampaikan, maka para calon majelis tersebut akan diteguhkan menjadi Majelis Gereja dalam ibadah Minggu, 19 April 2020.

 

VII. PEMBANGUNAN PASTORI GKJ PAKEM

1. INFORMASI

Majelis Gereja memberitahukan kpada segenap warga jemaat bahwa Panitia Pembangunan Rumah Pastori telah menyelesaikan rangkaian pembangunan dengan pembuatan pondasi dan talud pada akhir Januari 2019. Persembahan yang dikelola panitia sampai dengan saat ini adalah sebagai berikut:

NO

URAIAN

PEMASUKAN (Rp)

PENGELUARAN (Rp)

SALDO

(Rp)

1

Saldo per 30 Januari 2019

(sisa dana pembuatan talud)

    10.657.050

 

  10.657.050

2

Persembahan Minggu

(Februari 2019 - 08 Maret 2020)

   104.436.100

 

 115.093.150

3

Donatur (Februari 2019 - 14 Maret 2020)

     76.970.000

 

 192.063.150

4

Kesanggupan

(Februari 2019 - 14 Maret 2020)

   259.470.000

 

 451.533.150

5

Kantong PRB Februari 2019 - Februari 2020

       8.889.800

 

 460.422.950

6

Bunga Bank

       1.379.241

 

 461.802.191

7

Pengeluaran sampai 14 Maret 2020 (Rapat Panitia, pembuatan proposal, pajak bank, konsultasi perijinan)

 

          2.109.360

 459.692.831

8

Saldo di Panitia per 14 Maret 2020

461.802.191

2.109.360

459.692.831

Proses pembangunan akan segera dilanjutkan dengan pembuatan pagar keliling dan pembangunan rumah pastori. Panitia melaksanakan penggalangan dana dalam bentuk kesanggupan jemaat, donatur, dan kotak persembahan minggu yang telah disosialisasikan melalui kelompok-kelompok PA. Berkaitan dengan hal tersebut Majelis Gereja masih mengharapkan dukungan dari segenap warga jemaat untuk melanjutkan proses pembangunan pastori agar dapat berjalan dengan baik dan lancar.

Bagi jemaat yang rindu berpersembahan baik berupa dana maupun material (semen, pasir, dan batu kali) dapat menghubungi kantor gereja atau kontak person sebagai berikut:

1. Bapak Widiyanto Sunaringtyas (0812-2678-4811) untuk persembahan material;

2. Ibu Wiwik Susilowati (0857-4300-4063) untuk persembahan dana;

3. Melalui nomor rekening BRI 3022-01-005831-50-4 atas nama Wiwik Susilowati.

Atas kerjasama dan dukungannya diucapkan terima kasih.

2. UCAPAN TERIMAKASIH

Majelis Gereja dan Panitia Pembangunan Pastori mengucapkan terima kasih kepada segenap warga jemaat yang telah mendukung proses pembangunan melalui persembahan untuk kelancaran pembangunan baik melalui persembahan dalam Ibadah Minggu serta melalui persembahan khusus.

Kiranya persembahan yang telah diberikan dapat bermanfaat bagi proses pembangunan selanjutnya.

Tuhan Yesus Kristus Raja Gereja memberkati Bapak/Ibu/Saudara sekalian.

VIII. POKOK DOA

Mohon dukungan doa dari segenap warga jemaat untuk setiap kegiatan dan pelayanan yang akan dilaksanakan GKJ Pakem, serta mohon dukungan doa bagi jemaat yang sedang sakit.